Mastalgia (Nyeri Payudara)



Iklan Single (Bawah Judul)

Pengertian Mastalgia

Ini adalah penyakit dimana penderita merasakan nyeri di bagiam payudaranya, dimana rasa nyeri ini berhubungan dengan proses menstruasi atau bahkan tidak berhubungan dengan menstruasi.

Penyebab Mastalgia

Seperti yang disebutkan dalam pengertianya bahwa penyakit ini disebabkan oleh nyeri payudara yang berhubungan dengan masalah ovulasi atau menstruasi. Selain itu penyebab lainya adalah cedera atau benturan yang terjadi pada payudara, atau nyeri yang terjadi di dalam rongga dada dan leher yang jika terus dibiarkan akan menjalar ke permasalahan organ reproduksi lain.

Gejala Mastalgia

Jika sudah mengalami penyakit ini maka penderita akan mengalami gejala seperti rasa nyeri timbul ketika payudara ditekan. Dan rasa nyeri bisa dirasakan pada salah satu ataupun kedua payudara, jika terus dibiarkan maka rasa nyeri ini bisa menyebar atau terlokalisir.

Diagnosa Mastalgia

Tujuan dari diagnosis adalah menemukan penyebab dan gejala melalui pemeriksaan fisik pada bagian payudara seperti Mammogram, USG payudara, dan Biopsi jaringan payudara.

Pengobatan Mastalgia

Jika hasil diagnosis sudah ditemukan maka kemudian dilanjutkan dengan tindakan p, dimana jenis obat yang diberikan adalah Diuretik dengan dosis yang sesuai anjuran dokter. Selain itu jenis obat lain yang diberikan adalah Pil KB, Progesteron, Tamoxifen, Viteks,  danazol dan bromocriptine. Jika penyakit ini masih termasuk ringan maka pemberian obat dilakukan secara oral, namun jika penyakit ini sudah termasuk berat maka pemberian obat harus dilakukan secara lebih intensif seperti melalui intraverna.


Iklan Single (Bawah Artikel)


Artikel "Mastalgia (Nyeri Payudara)" Di Posting oleh: Spesialis Wasir dari Blog Pengobatan Penyakit - Pengobatan123.com, dalam kategori Penyakit Seksual. Melalui permalink http://pengobatan123com.blogspot.com/2013/02/mastalgia-nyeri-payudara.html. Rating: 1010 Voting: 2013, Tanggal Minggu, 17 Februari 2013, pukul 23.39. Anda dapat melihat tulisan menarik yang lainnya di bawah ini :

Tinggalkan Komentar :

 

Post Pilihan

Post Pilihan 2

alt/text gambar

Post Pilihan 3