Pengertian Sindroma Empty Sella
Ini
adalah penyakit dimana penderita mengalami kelainan pada kelenjar
hipofisa yang sukar terbaca oleh proses scanning ketika dilakukan diagnosis.
Adapun kelainan ini dikelilingi oleh struktur bertulang penderita yang dalam
ilmu kedokteran dikenal dengan nama sella
tursika. Karena kelenjar hipofisa ini yang tidak terlihat pada
pemeriksaan diagnosis maka disebut dengan nama Sindroma
Empty Sella.
Penyebab Sindroma Empty Sella
Diketahui yang
menjadi penyebab kelainan ini adalah kelainan anatomis kecil
yang terjadi diatas kelenjar hipofisa hingga kemudian menyebabkan bertambahnya
tekanan di dalam sella tursika dan membuat kelenjar hipofisa merapat di
sepanjang dinding sella
Gejala Sindroma Empty Sella
Penderita penyakit ini
akan merasakan gejala seperti peningkatan kadar hormon prolaktin, dan jika
penderitanya adalah wanita maka akan mengalami menstruasi yang tidak teratur
atau bahkan tidak terjadi menstruasi, Libido penderita juga rendah, mengalami
impotensi, letih dan lesu.
Diagnosa Sindroma Empty Sella
Khusus untuk penyakit
ini, diagnose tetap dilakukan dengan metode Rontgen atau CT scan/MRI pada tulang tengkorak yang tujuanya adalah
untuk menunjukkan pembesaran yang terjadi pada sella tursika.
Pengobatan Herbal Sindroma Empty Sella
Sama halnya dengan metode pengobatan
penyakit lain, tentunya akan dilakukan dengan melihat hasil diagnosis dimana
stadium penyakit juga menentukan metode pengobatan yang dilakukan


